Laporan Realisasi APBDes Tahun Anggaran 2025 Desa Sesepan
Pemerintah Desa Sesepan menyampaikan Laporan Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) Tahun Anggaran 2025 sebagai bentuk transparansi dan keterbukaan informasi publik kepada masyarakat.
Dokumen laporan ini memuat informasi mengenai realisasi pendapatan desa, belanja desa, serta pembiayaan desa selama Tahun Anggaran 2025 yang telah dilaksanakan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
Masyarakat Desa Sesepan dan pihak terkait dapat mengunduh dan mempelajari dokumen Laporan Realisasi APBDes Tahun Anggaran 2025 melalui file yang telah disediakan pada halaman ini.
Pemerintah Desa Sesepan berharap dengan tersedianya dokumen ini, masyarakat dapat mengetahui dan memahami pengelolaan keuangan desa serta turut berpartisipasi dalam pengawasan pembangunan desa.
Demikian informasi ini disampaikan. Atas perhatian dan partisipasi masyarakat, kami ucapkan terima kasih.